Di bawah Bayang-bayang Golput



Di bawah Bayang-bayang Golput
Oleh : Fadil Abidin

            Sampai tulisan ini dibuat tanggal 3 April, penulis belum menerima undangan memilih (formulir C6) untuk Pemilu Legislatif 9 April 2014. Penulis tidak tahu mencoblos di TPS (Tempat Pemungutan Suara) mana. Mungkin ada jutaan penduduk Indonesia yang saat ini masih belum tahu mencoblos di mana. Penulis baru tahu mencoblos di TPS 52 setelah mengunjungi website KPU. Dan yang mengejutkan di Daftar Pemilih Tetap (DPT) TPS tersebut berisi nama-nama dengan alamat yang berjauhan.

Kontradiksi di Mahkamah Konstitusi



Kontradiksi di Mahkamah Konstitusi
Oleh : Fadil Abidin

Sikap Presiden Susilo Bambang Yudhoyono yang akan banding atas putusan pembatalan Keputusan Presiden Nomor 78/P Tahun 2013 tentang Pengangkatan Patrialis Akbar dan Maria Fadira sebagai hakim konstitusi dianggap kontradiktif. Sikap Presiden itu dinilai bertentangan dengan semangat penerbitan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Nomor 1 tahun 2013 tentang Mahkamah Konstitusi yang juga dikeluarkannya.